Baterainya berkapasitas 90wh. Tapi daya tahan baterai akan berbeda tergantung konfigurasi sistem, terutama CPU dan GPU-nya. Sedangkan charger yang disediakan memiliki daya mulai dari 135W hingga 230W.
Untuk laptop ini, Lenovo mengaku menggunakan banyak materi daur ulang. Sekitar 90% kotak penjualan memakai materi daur ulang. Lenovo belum mengungkap harga dan ketersediaan ponsel ini.
Page 2 of 2
Editor : Ranu Ario