Masjid Raya Sheikh Zayed Solo, lanjut dia, memiliki banyak aktivitas untuk meningkatkan kualitas kehidupan beragama dan meningkatkan kualitas kesalehan umat. Ia juga mengandung semua ormas di Solo untuk mengurus masjid ini.
“Para pengurus akan berkolaborasi dengan Kemenag, ormas Islam, dan tokoh masyarakat Kota Solo untuk menjaga Masjid Raya Sheikh Zayed Solo,” imbuh dia.
Adapun Pengurus Pelaksana Harian Badan Pengelola Masjid Raya Sheikh Zayed Solo yang dilantik dan diambil sumpah sebagai berikut :
- KH Abdul Rozaq Shofawi (Ketua Pelaksana Harian)
- KH Abdul Karim (Wakil Ketua)
- KH Ibrahim Asfari (Kordinator Imam dan Khatib)
- KH Agus Ma`arif (Sekretaris)
- Munajat PhD (Kabag Perencanaan Keuangan, Hukum dan Kerjasama)
- KH Bagus Sigit Setiawan (Kabag Umum dan Sumberdaya Manusia)
- Muhammad Zainal Anwar (Kasubag Perencanaan dan Keuangan)
- H Zainul Ikhsan Efendi (Kasubag Hukum dan Kerjasama)
- Anas Farhan (Kasubag Umum)
- Hj Nur Hidayah Indris (Kasubag Sumberdaya Manusia)
- Budi Yulistianto (Bendahara)
- H Muh Maskuri SE (Bidang Idarah)
- Ahyani (Bidang Idarah)
- Akhmad Ramdhon (Bidang Idarah)
- Abdul Halim (Bidang Imarah)
- Hj Sekhah Wal`afiah (Bidang Imarah)
- M Subhan (Bidang Imarah)
- Hj Istiqomah (Bidang Imarah)
- Prof Sofyan (Bidang Riayah)
- KH Muhtarom (Bidang Riayah)
- Imron Supomo (Bidang Riayah)
- Joko Parnoto (Bidang Riayah)